Kegiatan pengarungan arus deras dan menyusuri jeram - jeram sungai sebenarnya adalah kegiatan yang menyenangkan selain memenuhi hasrat menemukan tantangan. Termasuk di Sungai Elo di Magelang. Sungai tersebut cocok bagi rafter pemula , tetapi membutuhkan nyali yang tidak sedikit untuk menyusuri arus derasnya .
bukan tentang seberapa banyak gunung yang didaki, tetapi tentang seberapa banyak sahabat yang kita dapat